Selasa, 20 September 2011

Cara Membuat Link Dengan Kode HTML

Cara Membuat Link Dengan Kode HTML

Ada beberapa teman saya bertanya kepada saya tentang cara membuat link. Yaitu teks/gambar yang ketika di klik, akan membawa kita menuju ke suatu alamat web tertentu! ). Seperti misalnya, nyelipkan gambar di testimonial profile temen, saat gambar itu di klik, browser langsung mengarahkan user ke alamat tertentu.

Minggu, 18 September 2011

Plugin WP Minify

Plugin WP Minify

Plugin Wp Minify berfungsi untuk menggabungkan file-file javascript, html dan css menjadi satu. Setelah itu file akan dikompress menjadi lebih kecil yang pada akhirnya mempercepat load blog WordPress sobat.

Rabu, 14 September 2011

Dampak Positif dan Negatif Internet

Dampak Positif dan Negatif Internet

Pengertian Internet
Internet berasal dari kata Interconnection Networking yang mempunyai arti hubungan komputer dengan berbagai tipe yang membentuk sistem jaringan yang mencakup seluruh dunia (jaringan komputer global) dengan melalui jalur telekomunikasi seperti telepon, radio link, satelit dan lainnya.

Kamis, 08 September 2011

Cara Membuat Tulisan Kelap-kelip Pada Blog

Cara Membuat Tulisan Kelap-keliop di Blog

Sobat pasti pernah melihat ada tulisan yang bekedip – kedip bak pesulap yang menghilang – hilang lalu muncul lagi di blog teman –teman sobat. Jika sudah pernah melihatnya atau bahkan sering, mungkin terlintas di fikiran teman bagai mana seh cara membuat tulisan kelap kelip seperti di blog orang tersebut.

Rabu, 17 Agustus 2011

Burung Puyuh Sebagai Sumber Pendapatan

Banyak jenis usaha yang dapat dikembangkan dengan modal tidak terlalu besar, sehingga cocok dilakukan/dikembang oleh petani/peternak yang memiliki modal relatif kecil. Sahabat saya yang telah menjalani usaha budidaya burung puyuh, memaparkan usaha yang dijalaninya kepada saya, sehingga saya tertarik untuk mempelajari lebih banyak, baik dari narasumber, buku-buku dan dari blog-blog yang memuat tentang cara beternak burung puyuh. Dan karena itu pulalah saya coba postingkan artikel tentang budidaya burung puyuh ini, barangkali ada diantara sobat-sobat yang juga merasa tertarik untuk mengembangkan usaha ternak burung puyuh.