Cara Merubah Domain Blogspot Menjadi co.cc Tahap 1
Untuk bisa memperoleh domain gratis co.cc, anda harus mendaftar sebagai member di www.co.cc. Setelah anda tercatat sebagai member, silahkan login dan selanjutnya memulai melakukan setting untuk merubah blogspot menjadi co.cc.Langkah-langkahnya sebagai berikut:
1. Klik Getting A New Domain; untuk mengecek nama domain yang tersedia untuk anda miliki.

2. Setelah anda memiliki domain, klik Domain Setting - Manage Domain - Domain Terdaftar - SET UP - Zone Record (menu kedua).


Sudah selesaikah? Tentu belum, anda harus melakukan setting juga di blog Anda. Langkahnya adalah sebagai beikut:
1. Login ke Blogspot.
2. Pada Dashboard, klik Setting - Publishing - Custom Domain.



Selanjutnya cukup menunggu proses migrasi Domain Anda, maximal 2 x 24 jam.
Salam Sukses selalu!
Tidak ada komentar:
Posting Komentar