Budidaya Jamur Shitake merupakan suatu upaya untuk mengembangkan populasi jamur shitake melalui upaya-upaya produktif dan inovatif sehingga menghasilkan jamur shitake yang bermutu dan tingkat produksinya tinggi. Tanpa upaya yang sungguh-sungguh dan penanganan yang baik, rasanya tidak mungkin kita bisa menghasilkan produksi jamur shitake yang sesuai dengan apa yang kita harapkan. Oleh karena itulah, melalui artikel ini diharapkan selain para petani jamur mengerti cara Budidaya Jamur Shitake, juga memahami bahwa setiap usaha perlu kesungguhan agar dapat membuahkan hasil yang maksimal.
Selasa, 15 Mei 2012
Senin, 14 Mei 2012
Cara Budidaya Jamur Kuping
Cara Budidaya Jamur Kuping
Budidaya Jamur Kuping merupakan salah satu peluang usaha yang mempunyai pangsa pasar yang luas dan bisa mendatangkan keuntungan yang besar. Para petani jamur biasanya menjual jamur kuping ini setelah dikeringkan sehingga bisa tahan lama, dan mudah dalam pendistribusiannya.
Rabu, 09 Mei 2012
Cara Budidaya Jamur Merang
Cara Budidaya Jamur Merang
Cara Budidaya Jamur Merang merupakan peluang usaha yang tidak boleh diabaikan.Sekitar 16 % produksi jamur dunia terdiri dari jamur merang. Tentu saja ini merupakan peluang pasar yang cukup besar. Cara Budidaya Jamur Merang juga sederhana, tidak memerlukan keterampilan yang khusus. Ya, tentu saja sobat harus memahami dulu tentang persyaratan tumbuhnya jamur merang.
Minggu, 06 Mei 2012
Cara Membuat Minyak Atsiri Kapulaga

Cara Membuat Minyak Atsiri Kapulaga yang sudah biasa dilakukan ada 2 macam, yaitu melalui proses penyulingan secara langsung dan distilasi menggunakan pelarut organik.
Rabu, 02 Mei 2012
Cara Budidaya Ternak Kelinci
Cara Budidaya Ternak Kelinci
Budidaya Ternak Kelinci seperti juga budidaya ternak lainnya, perlu keuletan dan ketelitian agar dapat mendatangkan keuntungan yang maksimal. Pada pembahasan tentang cara budidaya ternak kelinci, akan diuraikan secara sistematis, dikandung maksud agar lebih nudah dalam memahami dan mempraktikannya.
Langganan:
Postingan (Atom)